Apakah fungsi Pensel warna
Pensil warna merupakan alat yang dimana berwujud seperti pensil namun memiliki warna di dalamnya. Hal ini dapat menutupi bagian putih-putih pada kertas dan mewarnai gambar.
Pensil merupakan alat utama yang digunakan dalam menggambar. Pensil warna memiliki variasi yang banyak, dan dapat menghasilkan warna yang lembut. Peserta didik dapat menggunakan pensil warna untuk mewarnai objek gambar dengan cara gradasi, yaitu pemberian warna dari warna terang menuju warna gelap, atau sebaliknya
[answer.2.content]